Senin, 18 Maret 2013

BlackBerry Bold 9700 (Onyx I) & 9780 (Onyx II)


Maraknya penjualan blackberry membuat banyak orang tergila-gila, ya itulah Indonesia, yang mayoritas penduduknya membeli barang dengan dasar keinginan, trend dan gengsi. Pasar yang menggiurkan ini memberikan angin surga baru bagi pasar yang sudah jenuh dengan handphone yang fiturnya tidak banyak berkembang.
Blackberry yang kembali muncul dengan harga layanan yang jauh lebih murah dibanding tahun 2004 dan harga layanan negara-negara lain menjawab tantangan baru dalam dunia gadget. BlackBerryadalah HANDHELD yang ditujukan untuk EMAIL, dibalut dengan fitur telpon, sms, dan multimedia yang standar.
Karena EMAIL based, BlackBerry memiliki network based yang bisa digunakan secara mudah untuk bekerjasama dengan YM!, MSN Msgr, Google Talk dkk

Kalau mencari tipe BlackBerry yang paling bagus untuk saat ini sepertinya membuat kita tambah bingung. Banyaknya pilihan dan model baru, sepertinya semakin susah untuk menentukan BlackBerry tipe apa yang paling bagus. Namun kalau melihat kembali pada harganya, maka harga murah dan mahal sebenarnya sudah dapat dijadikan sebagai patokan tentang kualitas dari gadget itu sendiri.
Logikanya, tidak mungkin barang dengan kualitas unggulan dijual dengan harga murah bukan? Namun tak selamanya juga yang murah itu kualitasnya jelek, sebenarnya tergantung dari keperluan saja.

Kalau kita mencari BB dengan fitur terkini dan banyak kelebihannya, tentu saja beli BlackBerry dengan harga yang lumayan mahal. 

Namun apabila keperluan kita tidak seberapa mendesak, artinya kita hanya perlu fitur BBM atau fitur standarnya saja, maka coba tengok tipe-tipe yang lain, karena masih banyak pilihan yang dapat disesuaikan dengan budget sendiri. 
Dalam hal ini saya sarankan BlackBerry Bold 9700 (Onyx I) atau Bold 9780 (Onyx II) karena menurut saya yang juga pemakain ke dua jenis bb tersebut merupakan BB yang paling stabil yang pernah saya miliki. 

Onyx I :

GENERAL2G NetworkGSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G NetworkHSDPA 850 / 1900 / 2100
HSDPA 900 / 1700 / 2100
SIMMini-SIM
Announced2009, October
StatusAvailable. Released 2009, November

BODYDimensions109 x 60 x 14 mm (4.29 x 2.36 x 0.55 in)
Weight122 g (4.30 oz)
KeyboardQWERTY
DISPLAYTypeTFT, 65K colors
Size480 x 360 pixels, 2.44 inches (~246 ppi pixel density)
- Touch-sensitive optical trackpad
SOUNDAlert typesVibration, MP3 ringtones
LoudspeakerYes
3.5mm jackYes
MEMORYCard slotmicroSD, up to 16 GB, 2 GB included
Internal256 MB storage, 256 MB RAM
DATAGPRSClass 10 (4+1/3+2 slots), 32 - 48 kbps
EDGEClass 10, 236.8 kbps
SpeedHSDPA, 3.6 Mbps
WLANWi-Fi 802.11 b/g, UMA
BluetoothYes, v2.1 with A2DP
USBYes, microUSB v2.0
CAMERAPrimary3.15 MP, 2048x1536 pixels, autofocus, LED flash, check quality
FeaturesImage stabilization
VideoYes
SecondaryNo
FEATURESOSBlackBerry OS v5.0, upgradable to v6.0
CPU624 MHz
MessagingSMS (threaded view), MMS, Email, IM
BrowserHTML
RadioNo
GPSYes, with A-GPS support
JavaYes, MIDP 2.0
ColorsBlack, White
- BlackBerry maps
- Document editor (Word, Excel, PowerPoint, PDF)
- Media player MP3/WMA/AAC+
- Video player DivX/WMV/XviD/3gp
- Organizer
- Voice memo/dial
BATTERYLi-Ion 1500 mAh battery
Stand-byUp to 408 h
Talk timeUp to 6 h
MISCSAR US1.55 W/kg (head)     1.39 W/kg (body)    
SAR EU1.36 W/kg (head)     1.18 W/kg (body)    
Price group
TESTSLoudspeakerVoice 72dB / Noise 66dB / Ring 73dB
Audio qualityNoise -89.8B / Crosstalk -88.6dB
CameraPhoto

Onyx II
Jaringan2GGSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3GHSDPA 850 / 1900 / 2100 HSDPA 900 / 1700 / 2100
LayarTipeTFT, 65K colors
Ukuran480 x 360 pixels
DimensiUkuran 109 x 60 x 14 mm
Berat122 g
MemoryInternal256 MB storage, 512 MB RAM
ExternalmicroSD, up to 32GB, 2GB card included
KameraPrimer5 MP, 2592x1944 pixels
SekunderTidak
Data3GHSDPA
EDGEGPRS
GPRSGPRS
WLANWi-Fi 802.11 b/g, UMA
BluetoothYa, v2.1 with A2DP
USBYa, microUSB v2.0
FiturOSBlackBerry OS 6.0
CPU624 MHz processor
BrowserHTML
GPSYa, with A-GPS support
MessagingSMS, MMS, Email, Push Email, IM
JavaYa, MIDP 2.0
BateraiTipeStandard battery, Li-Po 1500 mAh
StandbyUp to 528 h (2G) / Up to 408 h (3G)
Talk TimeUp to 6 h (2G) / Up to 6 h (3G)

Namun Semua kembali kepada kebutuhan dan selera masing-masing.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jika ada yang kurang paham mengenai artikel ini, silahkan kirim komentar dan harus relevan dengan isi artikel di atas (cukup komentar 1 kali saja, komentar akan muncul setelah dimoderasi). INGAT jangan memberikan komentar dengan bumbu SPAM, P*RNO,PROMO,LINK !!!. Terima Kasih dan jangan lupa follow blog serta yang sangat penting diakhir komen doain saya yah "tetap sehat dan jadi orang kaya, amin"